Ceding

Dalam bahasa Gayo (Sebuah adat yang ada di aceh) adalah sebuah tumbuhan yang sudah tumbang namun akan tumbuh lagi dari cabang yang baru. perkembangan lebih di kenal dalam bahasa pertanian mungkin pencangkokan (menghubungkan kembali ranting yang patah). 
ceding merupakan hal yang unik untuk dilakukan. cara yang dilakukanpun harus sesuai dengan prosedur, tidak boleh ada kesalahan. jika kesalahan tetap terjadi maka batang pada ranting yang baru tidak akan bisa tumbuh dengan sempurna. 

Berbicara ceding, kami menyadari bahwa setiap yang tumbuh dan yang hilang akan kembali.  
Lari dari masalah hanyalah pelampiasan yang kurang bijak, karena itu akan membuat diri tanpa kompromi di injak-injak oleh waktu. Kita memang hanya bisa berencana dengan keterbatasan langkah yang kadang sulit untuk bergerak, menikmati rasa lelah dan gundah itu adalah sesuatu. 
Sesuatu yang bisa kau artikan bebas. 
Lepaskan dahaga lewat emosi dan naluri. Biarpun rencana itu gagal ingatlah langsung satu hal, 
Yang patah tumbuh yang hilang kembali. 

Share this

Related Posts

Latest
First